Camera EOS 1500D

Spesifikasi Kamera Canon EOS 1500D

Mode AFAF Satu Pemotretan, AF AI Servo, AF AI Fokus
Pemilihan titik AFPemilihan otomatis, Pemilihan manual
Titik Sistem AF9 Titik (AF tipe silang sensitif terhadap f/5.6 dengan titik AF tengah)
Flash Built-inYA
Jarak Fokus Terdekat (cm)25
Kecepatan Pemotretan Bersinambungan (bidikan per detik) (Hingga)3
Zoom Digital
Dimensi (Tidak Termasuk Bagian yang Menonjol) (mm) (Kira-kira)129.0 x 101.3 x 77.6
Drive SystemMotor mikro
ISO Efektif100 – 6400 (H:12800)
Pixel Efektif (pixel)24.1
Exposure Compensation (Kompensasi Pencahayaan)Manual: ±5 stop dalam peningkatan 1/3- atau 1/2-stop, AEB : ±2 stop dalam peningkatan 1/3- atau 1/2-stop
Mode FlashBlitz auto E-TTL II, Kunci FE, Auto pop-up, Dapat Ditarik, Sudah Terpasang
Panjang Fokus (Setara dengan 35mm)28.8 – 88mm(3x)
Nomor Panduan ISO 100 meter9.2/30.2
Resolusi Gambar6000 x 4000 (L) 3984 x 2656 (M) 2976 x 1984 (S1) 1920 x 1280 (S2) 720 x 480 (S3) 6000 x 4000 (RAW)
Image StabilizerTipe Geser Lensa
Monitor LCD (Ukuran) (Inci)3.0
Resolusi Monitor LCD (titik)920000
Fokus ManualYA
Tipe Kartu MemoriSD, SDHC*, SDXC*, *Kompatibel dengan kartu UHS-I
Mode Pengukuran63 zona TTL Evaluatif, Sebagian, Titik, Rata-rata ruang tengah
Format Movie (Film)MOV
Zoom Optik3x
Daya OpsionalDaya AC (AC Adapter Kit ACK-E10, CA-PS700)
Koneksi PeriferalUSB Kecepatan Tinggi, HDMI (Tipe C)
Tipe ProsesorDIGIC 4+
Ukuran SensorAPS-C
Mode PemotretanScene Intelligent Auto, Flash Off, Creative Auto, Portrait, Landscape, Close-up, Sports, Food, Night Portrait, Program AE, Shutter-priority AE, Aperture-priority AE, Manual exposure
Rentang Kecepatan Rana (detik)30 – 1/4000, Bulb
Catu Daya StandarBaterai LP-E10
Format Gambar Tak-GerakJPEG, RAW, RAW + JPEG
Cakupan Jendela Bidik (Kira-kira)95
Tipe Jendela BidikEye-level pentamirror
Bobot (g) (Termasuk baterai dan kartu memori) (Kira-kira)675
White BalanceOtomatis (Prioritas suasana), Otomatis (Prioritas putih), Prasetel (Cahaya Siang Hari, Teduh, Berawan, Tungsten Light, Cahaya Neon, Blitz), Koreksi White balance khusus, dan tersedia penghimpunan White balance * yang memungkinkan transmisi informasi suhu warna lampu kilat
X-sync (detik)1/200

Kelebihan Camera EOS 1500D

 Akan dapat mengabadikan foto dan merekam film yang memukau dengan kamera DSLR ini. Dilengkapi dengan sensor CMOS berukuran APS-C 24,1 megapiksel dan jendela bidik optik untuk pengalaman pemotretan/perekaman yang nyata dengan DSLR. Mengabadikan foto yang tajam dengan mudah berkat AF yang cepat dan akurat, serta memiliki pegangan besar agar Anda dapat menggenggam kamera lebih mantap. Konektivitas Wi-Fi / NFC yang mampu mengunggah foto dan video secara lancar ke media sosial.

  • Sensor CMOS APS-C 24,1MP & prosesor gambar DIGIC 4+
  • 9 titik AF dengan 1 titik AF tipe silang tengah
  • ISO Standar 100 – 6400 (dapat ditingkatkan hingga 12800)
  • Didukung Wi-Fi / NFC



Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pengertian Topologi Jaringan

Instalasi Jaringan Local Area Network(LAN)

Jenis-jenis Kamera